Kebijakan privasi ini menjelaskan bagaimana Ozieweb mengumpulkan, menggunakan, dan melindungi informasi Anda ketika Anda menghubungi atau menggunakan layanan kami.
Kami menjaga informasi dengan langkah-langkah yang wajar untuk mencegah akses tidak sah. Namun, tidak ada metode transmisi data yang 100% aman.
Kami tidak menjual data pribadi Anda. Informasi dapat dibagikan hanya jika diperlukan untuk menjalankan layanan (misalnya domain/hosting) atau jika diwajibkan oleh hukum.
Website dapat menggunakan cookie untuk pengalaman pengguna dan analitik. Jika Anda memasang tools pihak ketiga (analytics/pixel), pengelolaan data dapat mengikuti kebijakan pihak ketiga tersebut.
Anda dapat meminta pembaruan, koreksi, atau penghapusan data yang Anda berikan dengan menghubungi kami melalui email.
Kebijakan ini dapat diperbarui sewaktu-waktu. Versi terbaru berlaku sejak dipublikasikan di halaman ini.
Terakhir diperbarui: Januari 2026
Copyright © Ozieweb